Menjadi guru kelas SD merupakan tantangan tersendiri bagi seorang guru. Guru kelas dituntut untuk mengusai semua mata pelajaran yang mereka ampu. Oleh karena itu untuk mengetehaui kemampuan akademik guru kelas SD, dalam tes seleksi akademik PPG terdiri dari beberapa mapel/bidang. Secara umum kompetensi kehalian guru kelas SD terdiri dari beberapa bidang keahlian antara lain: Bidang Matematika Menguasai pengetahuan konseptual dan prosedural serta keterkaitan keduanya dalam konteks materi aritmatika, aljabar, geometri, trigonometri, pengukuran, statistika, dan logika matematika. Contoh Soal Pretest PPG Guru Kelas SD Bidang matematika 1. Siswa sebanyak 48 orang mengikuti ulangan matematika. Data nilai dinyatakan dalam bentuk tabel distribusi frekuensi dengan kelas-kelas interval seperti berikut : Kelas Interval Frekuensi 51 – 60 8 61 – 70 6 71 – 80 20 81 – 90 4 91 -
Memuat informasi seputar ASN, CPNS, PNS, Keguruan, Kependidikan, Materi Kuliah, IT, dan yang berhubungan dengan hal tersebut