Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label PPG

Rangkuman Materi PPG Guru Kelas SD

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) menerapkan aturan baru dalam program sertifikasi guru. Sejak dimulai pada tahun 2018, program sertifikasi guru dilaksanakan dengan melalui pola PPG atau Pendidikan Profesi Guru. Jika dibandingkan dengan pola yang sebelumnya yaitu, Pendidikan dan Latihan Profesi Guru (PLPG), program sertifikasi guru dengan pola PPG ini membutuhkan waktu yang lebih lama. Permen Nomor 19 tahun 2017 menyatakan bahwa guru dalam jabatan yang diangkat sampai akhir tahun 2015 dan telah memiliki kualifikasi S1/D-1V tetapi belum memiliki sertifikat pendidik dapat memperoleh sertifikat pendidik dengan melalui PPG. Akan tetapi di tahun 2022 Guru yang diangkat dari tahun 2016 hingga 1 Januari 2019 juga memiliki hak untuk mengikuti seleksi PPG.  Untuk menjadi calon peserta sertifikasi guru melalui PPG maka guru harus memenuhi syarat, salah satu syaratnya adalah guru harus terdaftar di Aplikasi Dapodik dan SIM PKB. Guru bisa login di aplikasi SIM PKB kemudian ce

Contoh Soal Pretest (seleksi akademik) PPG Guru Kelas SD beserta kunci jawaban

Menjadi guru kelas SD merupakan  tantangan  tersendiri bagi seorang guru. Guru kelas dituntut untuk mengusai semua mata pelajaran yang mereka ampu. Oleh karena itu untuk mengetehaui kemampuan akademik guru kelas SD, dalam tes seleksi akademik PPG terdiri dari beberapa mapel/bidang. Secara umum kompetensi kehalian guru kelas SD terdiri dari beberapa bidang keahlian  antara lain: Bidang Matematika Menguasai pengetahuan konseptual dan prosedural serta keterkaitan keduanya dalam konteks materi aritmatika, aljabar, geometri, trigonometri, pengukuran, statistika, dan logika matematika. Contoh Soal Pretest PPG Guru Kelas SD Bidang matematika  1.  Siswa sebanyak 48 orang mengikuti ulangan matematika. Data nilai dinyatakan dalam bentuk tabel distribusi frekuensi dengan kelas-kelas interval seperti berikut : Kelas Interval Frekuensi 51 – 60 8 61 – 70 6 71 – 80 20 81 – 90 4 91 -

Kisi-kisi pretes PPG Dalam Jabatan beserta contoh soal

Mengikuti seleksi akademik atau pretes PPG merupakan langkah awal untuk mengikuti Program Pendidikan Profesi Guru (PPG). Hampir semua guru mengharap untuk dapat terundang dalam seleksi akademik atau pretes PPG. Oleh karena itu, jika seorang guru  telah terundang untuk mengikuti seleksi akademik atau pretes PPG maka harus dipersiapkan secara matang.  Baca Juga : Tips dan Trik Lulus Pretes PPG   Berikut kami jabarkan kisi-kisi seleksi akademik atau pretes PPG   yang kami ambil dari kisi-kisi seleksi akademik atau pretes akademik tahun sebelumnya.  1. Penjaringan bakat dan Minat Tes bakat dan minat merupakan  serangkaian tes dalam seleksi akademik atau pretes ppg yang menggambarkan keterampilan kognitif, karakteristik minat serta kepribadian guru dalam bidang pendidikan. Penjaringan bakat dan minat terdiri sub kompetensi bakat dan minat.  Dalam sub kompetensi bakat seorang guru akan diukur intelegensinya untuk memberikan gambaran umum tentang kemampuan kognitif pada guru tersebutSedangkan

3 Paket Soal PTK UP PPG beserta jawabannya

Uji Pengetahuan (UP) merupakan bagian dari UKMPPG yang menentukan kelulusan mahasiswa. Oleh karena itu, mahasiswa PPG harus mempersiapkan secara matang materi pedagogik dan profesional agar lulus UP PPG.  Baca Juga : Tips dan Trik Lulus Pretes PPG                     Perbedaan PPG dalam Jabatan dan Prajabatan  Salah satu usaha yang dapat dilakukan yaitu dengan memperbanyak latihan soal sesuai kisi-kisi UP. Secara umum Soal-soal UP di bagi menjadi tiga yakni bidang profesional, pedagogik dan kepribadian.  Pada bagian ini akan di contoh kan beberapa soal UP PPG dalam bidang pedagogik khususnya PTK (Penelitian Tindakan Kelas) Beberapa pokok bahasan yang sering muncul dalam soal soal PTK antara lain: 1. Identifikasi Masalah  Tidak semua permasalahan dapat diangkat menjadi PTK. Secara umum masalah yang memiliki ciri tertentu  layak untuk diangkat menjadi PTK. Ciri-ciri tersebut antara lain:  A. Dalam proses pembelajaran terjadi kesenjangan antara teori dan fakta empirik.  Contoh: Secara teo

Tips dan Trik lulus pretes PPG

Mempunyai sertifikat pendidik tentunya menjadi keinginan setiap guru. Adanya sertifikat pendidik menjadi bukti formal bahwa seorang guru telah mampu melaksanakan kegiatan pembelajaran secara profesional.   Pendidik harus yang telah memenuhi sayarat akan diundang melalui sim PKB untuk mengikuti pretes PPG. Kelulusan pretes PPG merupakan langkah awal agar guru   bisa mengikuti program profesi guru (PPG). Jika pendidik telah lulus tes seleksi akademik maka guru tersebut akan mendapatkan undangan untuk   mengikuti tahap selanjutnya untuk mengikuti program PPG.                                                                                                    Sumber: Dokumen pribadi    Berikut kami jabarkan tips dan trik agar lulus pretes ppg. 1. Pelajari materi sesuai kisi-kisi pretes ppg        Soal yang keluar saat pretes tentunya tidak menyimpang dari kisi-kisi soal. Kisi-kisi soal bisa anda jadikan panduan untuk belajar.   Biasanya   kisi-kisi pretes ppg tidak berbeda jauh setiap